pilihan +INDEKS
Bertebaran , Baliho Ucapan Terima Kasih Masyarakat Kepada Mabes Polri Dan Polda Riau Di Ruas Pekanbaru Terkait Penangkapan Mafia Tanah Di Kabupaten Bengkalis
Pekanbaru, beritaterkiniriau.com - Spanduk Ucapan Terima Kasih Masyarakat Kepada Mabes Polri Dan Polda Riau ditemukan terpasang di sejumlah wilayah Kota Pekanbaru.
Hal ini tentu tak lepas dari adanya upaya penegakan hukum secara tegas yang dilakukan oleh Mabes Polri dan Polda Riau terhadap pelaku yang diduga telah melakukan penyerobotan lahan secara ilegal dikabupaten Bengkalis Beberapa Hari yang lalu, spanduk berukuran besar tersebut terlihat dipasang dibeberapa titik di Kawasan Ibu Kota Provinsi Riau Seperti, Perkarangan Pagar Kantor Gubernur Provinsi Riau, Hingga Jembatan Fly Over.
Spanduk bertuliskan "Terima Kasih Mabes Polri Dan Polda Riau yang sudah menangkap Oknum Mafia Tanah Di Siak Kecil Kabupaten Bengkalis Terduga A/n Novrianto Als Bombing".
Tak Hanya Berhenti disitu Masyarakat Siak Kecil Kabupaten Bengkalis juga berharap Penyelidikan ini tak berhenti disatu nama melainkan juga melibatkan oknum - oknum yang selama ini ikut memberikan Support kepada Bombing.
Seperti diketahui, Nama Novrianto Als Bombing disebut sebut sebagai pemilik dari penangkapan 3 unit alat berat Excavator di Desa Lubuk Gaung kecamatan Siak Kecil Kabupaten Bengkalis Riau pada tanggal 16 Agustus 2023 oleh tim Mabes Polri yang secara langsung turun Kelokasi.
Yang mana hal ini dibenarkan oleh Kapolsek Sabak Auh IPDA Fikih Panji Ramdhan, S.Tr.K, saat di konfirmasi melalu via WhatsApp terkait penangkapan alat tersebut mengatakan, Iya betul pak, ada alat berat jenis Excavator yang telah di amankan oleh pihak tim Mabes. Untuk semua perkembangan perkara diurus oleh pihak mabes pak, kami hanya dititipkan alat saja,”.Pungkas Kapolsek Sabak Auh Kabupaten Bengkalis
Berita Lainnya +INDEKS
Wakil Bupati Kampar Hadiri Soft Launching Kebun Raya Universitas Pahlawan, Dorong Pelestarian Keanekaragaman Hayati
Bangkinang Kota – Bupati Kampar yang diwakili Wakil Bupati Kampar Dr. Hj. Misharti menghadi.
HASIL SELEKSI ADMINISTRASI CALON DIREKTUR PERUSAHAAN UMUM DAERAH AIR MINUM TIRTA KAMPAR
Bangkinang Kota – Pemerintah Kabupaten Kampar melalui Panitia Seleksi Pengisian Jabatan Dir.
PEKANBARU – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau memberikan apresiasi tinggi atas langkah cepat Pemerintah Kota Pekanbaru dalam menyalurkan bantuan bagi keluarga miskin ekstrem. Asisten I Sekretariat Daerah Provinsi Riau, Zulki
KUANSING - Pemerintah Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing) terus mendorong.
Pemda Kampar Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi Daerah Dan Evaluasi Dukungan Pemerintah Daerah Terhadap Program 3 Juta Rumah
Bangkinang Kota, Asisten II Setda Kampar Drs. Muhammad, mengikuti Rapat Koordinasi Pengendalian I.
Bupati Kampar Pimpin Rapat Staf Sekaligus Persiapan Awal Hari Jadi Kabupaten Kampar ke-76 Tahun 2026
Bangkinang Kota – Bupati Kampar, Ahmad Yuzar,S.Sos MT memimpin Rapat Staf sekaligus Persiap.
Tim Lado Hijau KUA Salo Tebar Semangat Kerukunan di Gerak Santai HAB ke-80 Kemenag Kampar
Bangkinang Kota — Langkah-langkah penuh semangat tampak mengiringi kehadiran Tim Lado Hijau.







