pilihan +INDEKS
Pj Wako Kukuhkan 40 Anggota Paskibraka Kota Pekanbaru
PEKANBARU,BeritaTerkiniRiau.com - Sebanyak 40 anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) dikukuhkan Penjabat (Pj) Wali Kota Pekanbaru Risnandar Mahiwa. Pengukuhan digelar di Aula Kompleks Perkantoran Tenayan Raya, Kamis (15/8/2024).
Anggota Paskibraka ini terdiri dari 20 laki-laki dan 20 perempuan. Pengukuhan anggota Paskibraka tahun ini hanya pemimpin yang mencium bendera.

Pj Wali Kota Risnandar usai pengukuhan anggota Paskibraka mengatakan, pengukuhan anggota Paskibraka ini merupakan momen bersejarah. Paskibraka ini akan melaksanakan tugas dalam upacara bendera HUT ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) pada 17 Agustus.
"Saya berharap kegiatan akan lancar. Mereka sehat dan siap melaksanakan tugas," ujarnya.

Warga diimbau menyaksikan Paskibraka melaksanakan tugas saat pengibaran dan penurunan bendera Merah Putih pada upacara Kemerdekaan RI. Warga juga dapat menonton detik-detik Proklamasi melalui televisi yang disiarkan langsung dari Ibu Kota Nusantara (IKN).
"Berdasarkan surat dari Mensesneg, para kepala daerah harus menjadi inspektur upacara di daerahnya masing-masing. Saya menjadi inspektur upacara pada 17 Agustus nanti," ucap Risnandar.
Berita Lainnya +INDEKS
PEKANBARU – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau memberikan apresiasi tinggi atas langkah cepat Pemerintah Kota Pekanbaru dalam menyalurkan bantuan bagi keluarga miskin ekstrem. Asisten I Sekretariat Daerah Provinsi Riau, Zulki
KUANSING - Pemerintah Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing) terus mendorong.
Pemda Kampar Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi Daerah Dan Evaluasi Dukungan Pemerintah Daerah Terhadap Program 3 Juta Rumah
Bangkinang Kota, Asisten II Setda Kampar Drs. Muhammad, mengikuti Rapat Koordinasi Pengendalian I.
Bupati Kampar Pimpin Rapat Staf Sekaligus Persiapan Awal Hari Jadi Kabupaten Kampar ke-76 Tahun 2026
Bangkinang Kota – Bupati Kampar, Ahmad Yuzar,S.Sos MT memimpin Rapat Staf sekaligus Persiap.
Tim Lado Hijau KUA Salo Tebar Semangat Kerukunan di Gerak Santai HAB ke-80 Kemenag Kampar
Bangkinang Kota — Langkah-langkah penuh semangat tampak mengiringi kehadiran Tim Lado Hijau.
BMKG: Waspada Cuaca Hujan di Riau, Gelombang Tinggi Masih Berpeluang di Inhil
PEKANBARU - BMKG memprakirakan kondisi cuaca di Provinsi Riau pada Kamis, 8.
Pj. Sekda Kampar Lantik Dan Kukuhkan Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Dan Jabatan Administrator
Bangkinang Kota – Pj. Sekda Kampar Ardi Mardiansyah, S.STP, M.Si lakukan Pelantikan dan Pen.







